1 Maret 2021
M4Markets kini berbicara bahasa Indonesia, Melayu, Vietnam, Thai, Spanyol, dan Portugis
Info Terbaru Perusahaan
3 Februari 2021
M4Markets berkomitmen menciptakan pengalaman trading terbaik untuk segenap klien di seluruh dunia. Kami menggunakan teknologi terbaik dan terus menyempurnakan kondisi trading guna memastikan seluruh trader M4Markets bisa merengkuh manfaat dari lingkungan trading berteknologi canggih.
M4Markets mengerti pentingnya menjadikan pengalaman trading seunik mungkin dan setepat mungkin dengan kebutuhan Anda, agar Anda dapat berfokus pada hal-hal esensial dalam trading, misalnya strategi trading Anda.
Untuk menyajikan pengalaman trading yang sesuai dengan keperluan klien, kami telah meluncurkan situs web M4Markets dalam bahasa Indonesia, Melayu, Vietnam, Thai, Spanyol, dan Portugis. Penambahan bahasa baru ini akan menjawab kebutuhan klien M4Markets di Asia Tenggara, Eropa, dan Amerika Latin, dan memperkaya bahasa yang telah tersedia: Inggris, Italia, Mandarin Tradisional, dan Mandarin Sederhana.
Selain situs web, Portal Klien M4Markets kini juga tersedia dalam bahasa Inggris, Mandarin Sederhana, Mandarin Tradisional, Italia, Thai, Indonesia, Melayu, Vietnam, Spanyol, dan Portugis. Jadi, Anda bisa menggunakan berbagai fitur seperti Kalender Ekonomi dan Kalkulator Trading dalam bahasa pilihan Anda.
Apabila Anda mendapati situs web kami tidak diterjemahkan dengan benar, atau ingin menyarankan perubahan, jangan ragu untuk menghubungi kami.